Perjuangan Keluar dari Krisis
Syahrir Sabirin - Personal Name
Buku "Perjuangan Keluar Dari Krisis" merupakan kumpulan pemikiran penulis berupa makalah ilmiah maupun sambutan-sambutan yang disampaikan di berbagai kesempatan penting selama penulis menjabat sebagai Gubernur Bank Indonesia. Makalah dan sambutan-sambutan tersebut kemudian dikemas menjadi sebuah buku yang diharapkan dapat menguraikan gagasan dan pemikiran penulis mengenai segenap aspek bidang tugas Bank Indonesia, yang meliputi aspek moneter, perbankan, dan sistem pembayaran, serta bagaimana cara penanganannya, khususnya di masa krisis. Di samping itu hal-hal yang berkaitan dengan penanganan dan manajemen Bank Indonesia, serta masalah independensi Bank Indonesia juga merupakan hal-hal yang disorot oleh penulis. Penanganan dan pengelolaan bidang moneter di masa krisis merupakan hal yang sangat menarik untuk disimak dan ditelaah karena memerlukan kombinasi ilmu ekonomi moneter, seni membaca keadaan dan seni mengatur strategi, serta berbagai aspek lainnya. Tentu saja tidak semuanya dapat tergambarkan di dalam bahan-bahan yang tertulis, namun berbagai hal mungkin dapat dibaca dari yang tersirat.
Ketersediaan
B1005002128 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
332.1
Penerbit
Yogyakarta: BPFE Yogyakarta : Yogyakarta: BPFE Yogyakarta., 2003
Deskripsi Fisik
xxxx, 534 hlm,; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9795034316
Klasifikasi
Bank dan Perbankan 332.1
Informasi Detil
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Syahrir Sabirin
Tidak tersedia versi lain